Tutorial Codeigniter 2 - Installasi dan Konfigurasi Codeigniter


Setelah kita memahami apa itu CodeIgniter dan bagaimana cara kerjanya kita lanjutkan ke proses installasi dan konfigurasi CodeIgniter. Pertama tama agan harus punya dulu codeignter dan tools nya .

Donwload CodeIgniter dan Toolsnya:
Langkah 1 :
Instal XAMPP terlebih dahulu.

Langkah 2 :
Extract file CodeIgniter_2.2.0.zip (Codeigniter) ke folder [dir]/xampp/htdocs/ . Disini dir xampp saya di F:/


 Setelah di Extract ubah nama folder nya menjadi codeigniter.

Langkah 3 : 
Buka file cconfig.php di codeigniter/application/config/config.php dengan text editor anda.

lalu cari variable $config['base_url'] dan isi dengan http://domain/[folderCodeigniterAnda] . Disini saya isi dengan domain loalhost dan nama folder codeigniter. !!Ingat harus disertai http:// karena jika tidak domain kadang tidak terbaca!!
 

Langkah 4:
 Save config.php dan coba buka browser anda dan masukan seperti link base_url ke browser anda jika terjadi seperti ini tandanya codeigniter berhasil diinstall.


Sampai Saat ini konfigurasi awal telah berhasil. Untuk selanjutnya konfigurasi - konfigurasi bisa menyusul.

Writer : Fariz Septiananda.

 Tutorial selanjutnya - > Proteksi Resources Aplikasi CodeIgniter



0 Komentar untuk "Tutorial Codeigniter 2 - Installasi dan Konfigurasi Codeigniter"

Back To Top